4 Contoh Teks Eksposisi Beserta Strukturnya

Salah satu yang dapat membuat kita memahami suatu teks adalah dengan melihat langsung contoh teks yang sedang dibahas. Termasuk, ketika membahas teks eksposisi. Nah, berikut ini saya sajikan contoh-contoh teks eksposisi dengan berbagai topik. Contoh Teks Eksposisi 1. Contoh Teks Eksposisi Tentang Covid 19 Mewaspadai Covid 19 TesisAkhir tahun 2019 adalah awal dari petaka itu … Selengkapnya

7 Contoh Teks Prosedur Kompleks Beserta Strukturnya

Teks prosedur kompleks adalah teks yang dibahas dalam pelajarab bahasa Indonesia. Agar kalian mampu memahami teks ini, maka perlu untuk melihat langsung contohnya. Tentunya, supaya terbayang dan semakin paham. Berikut saya sajikan contoh-contoh teks prosedur. 1. Contoh Teks Prosedur Tentang Makanan Cara Menanak Nasi Hingga Matang TujuanSalah satu makanan yang paling sering dikonsumsi masyarakat Indonesia … Selengkapnya

Contoh dan Materi Teks Eksposisi Tentang Pembelajaran Daring

Dalam pembahasan Kelas 10 Bahasa Indonesia pada jenjang SMA, SMK, dan sederajat, terdapat delapan pembahasan materi yang mesti disampaikan kepada siswa. Salah satu dari delapan poin tersebut adalah materi teks eksposisi. Pengajaran terhadap teks ini dibahas setelah tuntas menyelesaikan teks laporan hasil observasi. Selain di tingkat menengah atas, materi yang satu ini juga sebenarnya dibahas … Selengkapnya

RPP Teks Eksposisi Daring Bahasa Indonesia Kelas 10

Selepas menamatkan materi mengenai Teks Laporan Hasil Observasi, maka selanjutnya siswa kelas 10 mesti membahas Teks Eksposisi. Dengan kata lain, teks ini adalah pembahasan kedua bagi siswa yang baru saja menginjak bangku SMA dan sederajat. Sehingga setiap guru yang bertugas mesti menyiapkan RPP Teks Eksposisi. Sebagaimana yang Bapak dan Ibu Guru ketahui, teks yang satu … Selengkapnya

5 Unsur Kebahasan Teks Laporan Hasil Observasi

Masing-masing teks yang dipelajari dalam Materi Bahasa Indonesia disetiap jenjangnya, memiliki karakteristik dan cirinya tersendiri. Ciri ini yang membedakan antara satu teks dengan yang lainnya. Nah, salah satu poin pembeda tersebut adalah unsur kebahasaan atau kaidah kebahasaan. Perbedaan yang ada pada masing-masing teks, umumnya sangat kentara dan dapat dilihat dari unsur atau kaidah kebahasaannya. Yakni … Selengkapnya

RPP Teks Eksplanasi Daring Bahasa Indonesia Kelas 11

Setelah membahas Teks Prosedur, siswa kelas 11 SMA, SMK dan sederajat beranjak menuju pembahasan Teks Eksplanasi. Teks ini bisa dibilang merupakan bahasan yang menarik. Mengingat di dalamnya guru dapat bereksplorasi dengan berbagi wawasan dan pengetahuan tentang berbagai macam fenomena yang mungkin belum banyak diketahui oleh siswa. Oh ya, sebelum saya masuk ke dalam pembahasan tentang … Selengkapnya

Teks Eksplanasi – Pengertian, Struktur, Ciri, Kaidah, Contoh, dan Pola Pengembangannya

Pengertian Teks Eksplanasi Teks eksplanasi adalah teks yang mengungkapkan suatu fenomena ditinjau dari aspek sebab dan akibatnya. Fenomena yang dimaksud dapat berupa peristiwa alam, sosial, budaya, ekonomi, agama, dan yang lainnya. Sehingga titik tekan yang dibahas dalam teks adalah mengenai jawaban atas pertanyaan bagaimana dan mengapa. Fenomena sendiri dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia dapat dimaknai … Selengkapnya

Kalimat Efektif : Pengertian, Syarat, Ciri, berikut Contohnya

Sebelum membahas kalimat efektif, izinkan Saya bertanya, apakah kalian sudah paham dengan apa yang dimaksud dengan kalimat? Pemahaman tentang apa yang dimaksud dengan kalimat adalah sesuatu yang sangat penting untuk bisa memahami kalimat yang efektif. Bisa dibilang, ini semacam pondasi. Kalimat adalah satuan bahasa berupa kat atau gabungan kata yang bisa berdiri sendiri dan menyatakan … Selengkapnya

8 Unsur Kebahasaan Surat Lamaran Pekerjaan Lengkap

Dalam pembelajaran yang dilaksanakan di kelas 12, terdapat sebuah bab yang membahas tentang Surat Lamaran Pekerjaan. Bahasan ini sangat penting dan relevan sebagai bekal bagi siswa yang kemungkinan akan langsung bekerja setelah lulus sekolah.  Untuk itu, diperlukan juga pemahamantentang unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan.Hal ini agar apa yang dibuat bisa nampak profesional dan dipandang baik … Selengkapnya

5 Unsur Kebahasaan Teks Prosedur dengan Penjelasan Lengkapnya

Kompetensi dasar dalam berbagai bab pembahasan mengenai berbagai teks, kerap kali menyinggung persoalan tentang persoalan kaidah kebahasaan.  Termasuk, dalam bab teks prosedur yang dibahas pada jenjang kelas 11 untuk level SMA/SMK dan sederajat. Berikut ini saya coba sedikit mengulas tentang unsur kebahasan teks prosedur. Unsur Kebahasaan Teks Prosedur Setidaknya, ada 5 unsur kebahasaan teks prosedur … Selengkapnya